Siapa sih yang tidak suka main game? Hayooo.. Jujur deh, paling tidak pernah kan kamu main game di komputer, handphone atau tablet? Kamu masih ingat game jadul favorit kamu? ^^ Kenapa main game? Katanya dampak main game itu bisa menurunkan produktifitas dan membuang-buang waktu. Namun menurutku, tergantung masing-masing individu. Jika kita tidak merasa enjoy ketika bermain game dan bermain game terlalu lama sampai lupa waktu …
